Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN TATA USAHA NEGARA KUPANG
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penggugat Tergugat Status Perkara
12/G/2025/PTUN.KPG CARLOS MONIS BUPATI MALAKA Minutasi
Tanggal Pendaftaran Senin, 02 Jun. 2025
Klasifikasi Perkara Kepegawaian
Nomor Perkara 12/G/2025/PTUN.KPG
Tanggal Surat Senin, 02 Jun. 2025
Nomor Surat
Penggugat
NoNama
1CARLOS MONIS
Kuasa Hukum Penggugat
Tergugat
NoNama
1BUPATI MALAKA
Kuasa Hukum Tergugat
Gugatan
  1. 1.         Mengabulkan gugatan PENGGUGAT untuk seluruhnya;

    2.         Menyatakan batal atau tidak sah Surat Keputusan Bupati Malaka Nomor: 78/HK/2025 tanggal 22 April 2025 tentang Pemberhentian Sementara dari Jabatan Struktural Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Malaka.

    3.         Menghukum TERGUGAT untuk menerbitkan Keputusan Tata Usaha Negara baru yang berisi mengenai mengembalikan PENGGUGAT dalam Jabatan Struktural sebagai Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Malaka dengan segala hak-hak yang melekat pada jabatan tersebut.

    4.         Menghukum TERGUGAT untuk membayar biaya perkara yang timbul dalam sengketa ini.

Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak